Bisnis Clothing – Mengapa harus berbisnis clothing line? Jelas, karena pakaian merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia. Bahkan, untuk beberapa profesi dan kalangan ada yang dituntut agar selalu berpakaian menarik dan trendi. Contohnya, di Indonesia yang mayoritas penduduknya adalah beragama Islam dan hampir semua muslimah mengenakan kerudung, hal ini merupakan peluang pasar yang sangat potensial […]